Beberapa Sekolah Di Kecamatan Kandis Canangkan Sekolah Ramah Anak

Kandis,Siak-Redaksiriau.com,Selasa(29/1/2019)
Bertempat diaula Korwilbid Pendidikan dan Kebudayaan Kelurahan Telaga Sam-Sam Kecamatan Kandis Kabupaten Siak rapat sekolah ramah anak di laksanakan serta berjalan dengan hikmat dan sejumlah Kepala sekolah tingkat TK,SD,SMP yang hadir terlihat antusias mengikuti jalannya rapat sekolah ramah anak dari awal rapat sampai dengan mendapati hasil rapat tentang sekolah ramah anak tersebut. 

Pada kesempatan tersebut Sekretaris Korwilbid Pendidikan dan Kebudayaan Kecamatan Kandis Rudi Hartono,SE menyebutkan,"Bagi sekolah yang sudah ditetapkan sebagai sekolah ramah anak, supaya melaksanakan dan menjalankan program sekolah ramah Anak tersebut di sekolahnya masing-masing dan kepada seluruh sekolah yang sudah terpilih sebagai sekolah ramah anak,agar kiranya mengisi instrumen penilaian sekolah ramah anak dan juga melengkapi berkasnya sesuai indikator yang ada dan memasukan program sekolah ramah anak ini ke dalam Kurikulum sekolah,kemudian sekolah-sekolah yang sudah ditunjuk sebagai sekolah ramah anak, agar membuat slogan-slogan,seperti moto,visi,misi, dan slogan lainnya yang berhubungan dengan sekolah ramah anak tersebut,"jelasnya.

Rudi Hartono SE lanjutkan,"Adapun sekolah di Kecamatan Kandis yang di tunjuk sebagai sekolah ramah Anak yaitu tingkat TK-Tkn Pembina  Kandis dan untuk tingkat SD- SD N 01 Kandis,SD N 02 Kandis,SD N 03 Kandis,SD N 04 Kandis,SD N 05 Kandis,SD N 09 Kandis,SD N 10 Kandis dan SD S Alhikmah Kandis sedangkan untuk tingkat SMP yaitu SMP N 1 Kandis, SMP N 4 Kandis,SMP N 5 Kandis dan SMP N 6 Kandis,"urainya.

Lebih lanjut Rudi Hartono SE tambahkan," Kepada seluruh sekolah yang terpilih sebagai sekolah ramah anak, dalam minggu ini diminta melakukan deklarasi sekolah ramah anak, dengan mengundang Upika, pihak Perusahaan, orang tua siswa dan unsur lainnya yang terkait,sebab mengingat program ramah anak ini tidak terdapat adanya bantuan dari Kementerian,jadi harus dibantu dan didukung oleh Pemerintah Deerah setempat serta pihak Perusahaan yang ada di daerah kita ini.

Dengan adanya Program sekolah ramah anak ini, sekolah harus melakukan perbaikan di berbagai fasilitas dan sarana serta prasana sekolah seperti WC,  kantin, taman untuk bermain, taman bacaan, drainase sekolah dan fasilitas lainnya disesuaikan dengan keamanan serta kenyamanan anak pada saat berada di sekolah, sehingga diperlukan dukungan dan bantuan dari segi pendanaan yang berasal dari Pemerintah Daerah setempat atau Perusahaan yang ada di  lingkungan sekitar sekolah yang pada dasarnya, semua sekolah yang terpilih sebagai sekolah ramah anak, sangat mendukung Program yang dilaksanakan oleh Pemerintah tersebut namun disamping program yang baik harus di dukung oleh anggaran yang baik pula,"terangnya mengakhiri.

COMMENTS





Name

ADVERTORIAL,5,ARTIKEL,9,BATAM,36,BENGKALIS,224,BENGKULU,1,BISNIS,1,BOGOR,1,COVID 19,15,DUMAI,6,DUNIA ISLAM,4,DURI,2,EKONOMI,8,FOTO,3,huk,1,HUKUM,107,INDRAGIRI HILIR,8,INDRAGIRI HULU,3,INTERNASIONAL,8,JAMBI,3,KALIMANTAN BARAT,1,kam,1,KAMPAR,1083,Kandi,1,KANDIS,785,KESEHATAN,7,KKN Mahasiswa,9,KOTA PEKANBARU,58,KREASIMU,6,KUANTAN SINGINGI,9,LINTAS DAERAH,1,Minas,1,MUARA JAMBI,111,NASIONAL,224,NTT,3,OLAHRAGA,30,OPINI,3,PEKANBARU,167,PELALAWAN,9,PENDIDIKAN,32,PERAWANG,2,POLITIK,17,Potret Daerah,3,RIAU,293,Rohil,1,ROKAN HILIR,41,ROKAN HULU,77,SERDANG BEDAGAI,191,SIAK,500,SUMATERA BARAT,16,SUMATERA UTARA,13,Sungai Mandau,1,SURABAYA,1,Tualang,1,WISATA,3,
ltr
item
REDAKSIRIAU.COM: Beberapa Sekolah Di Kecamatan Kandis Canangkan Sekolah Ramah Anak
Beberapa Sekolah Di Kecamatan Kandis Canangkan Sekolah Ramah Anak
https://1.bp.blogspot.com/-_iBhpxPk_gA/XE_Lf40G8VI/AAAAAAAAAPE/3YflQyJHu4kp-4SztvQe_FBzL3FckudfwCLcBGAs/s320/IMG-20190128-WA0003.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-_iBhpxPk_gA/XE_Lf40G8VI/AAAAAAAAAPE/3YflQyJHu4kp-4SztvQe_FBzL3FckudfwCLcBGAs/s72-c/IMG-20190128-WA0003.jpg
REDAKSIRIAU.COM
https://www.redaksiriau.com/2019/01/beberapa-sekolah-di-kecamatan-kandis.html
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/2019/01/beberapa-sekolah-di-kecamatan-kandis.html
true
8391046594614306514
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy