Tugu Adipura Kota Pekanbaru Akan Segera diperbaiki

PEKANBARU -- Pasca hilangnya lempengan tugu adipura yang ada di Kota Pekanbaru Tepatnya di Jl. sudirman, Dinas PUPR Akan segera memperbaiki tugu tersebut.

Terlihat beberapa petugas dari Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Pekanbaru mulai menata dan mengukur lempengan dan pagar yang dicuri tersebut.

Dalam pengerjaan tugu tersebut Pemerintah Kota Pekanbaru akan melakukan Penunjukan Langsung (PL) untuk pengerjaan perbaikan Tugu Adipura dan pengerjaannya ditargetkan dua bulan kedepan.

"Kita mencoba memelihara kembali aset yang dimiliki Pemko Pekanbaru salah satunya tugu adipura. Bukan sekedar memperbaiki saja tetapi juga mengingatkan kembali bagaimana perjuangan Kota Pekanbaru mendapatkan Piala Adipura,"  ungkap Pelaksana Tugas Kepala Bidang Pertamanan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Pekanbaru, Edwar Riansyah kepada wartawan, Senin (14/5).

Dikatakan Edu, lebih kurang Rp200 juta dianggarkan untuk melakukan pergantian tugu piala adipura.

Terkait kenapa diperbaiki sekarang, dirinya menjawab melanjutkan program pekerjaan dan diperintahkan langsung oleh Walikota untuk memelihara aset salah satunya tugu adipura.

"Kami juga bekerjasama dengan Satpol PP untuk menjaga agar tidak hilang lagi. Tetapi tidak hanya tugas Satpol PP tetapi juga dari masyarakat juga berperan untuk menjaganya," ujar Edu.

Saat ditanyakan apakah tugu akan diperbaiki seperti semula atau akan dilakukan perubahan, Edu menjawab, untuk tugu adipura akan diperbaiki seperti semula.

Hanya saja, ia belum bisa memastikan apakah bahan- bahan yang hilang pada tugu seperti lempengan kuningan akan diperoleh dari Pekanbaru atau akan dipesan dari daerah lain.

"Kalau untuk bahan yang hilang seperti lempengan kuningan dan lainnya belum tahu mau dicarikan kemana. Saya sampai sekarang belum ada lihat kontrak kegiatan lama itu, katanya masih di DLHK. Yang jelas tugu itu akan kita perbaiki seperti semula disesuaikan dengan kondisi kerusakannya,"  tutup Edu. (Kominfo1/Rd2)

sumber : pekanbaru.go.id

COMMENTS





Name

ADVERTORIAL,5,ARTIKEL,9,BATAM,36,BENGKALIS,224,BENGKULU,1,BISNIS,1,BOGOR,1,COVID 19,15,DUMAI,6,DUNIA ISLAM,4,DURI,2,EKONOMI,8,FOTO,3,huk,1,HUKUM,107,INDRAGIRI HILIR,8,INDRAGIRI HULU,3,INTERNASIONAL,8,JAMBI,3,KALIMANTAN BARAT,1,kam,1,KAMPAR,1085,Kandi,1,KANDIS,798,KESEHATAN,7,KKN Mahasiswa,9,KOTA PEKANBARU,58,KREASIMU,6,KUANTAN SINGINGI,9,LINTAS DAERAH,1,Medan,1,Minas,1,MUARA JAMBI,111,NASIONAL,224,NTT,3,OLAHRAGA,30,OPINI,3,PEKANBARU,167,PELALAWAN,9,PENDIDIKAN,32,PERAWANG,2,POLITIK,17,Potret Daerah,3,RIAU,294,Rohil,1,ROKAN HILIR,43,ROKAN HULU,78,SERDANG BEDAGAI,191,SIAK,512,SUMATERA BARAT,16,SUMATERA UTARA,13,Sumut,1,Sungai Mandau,1,SURABAYA,1,Tualang,1,WISATA,3,
ltr
item
REDAKSIRIAU.COM: Tugu Adipura Kota Pekanbaru Akan Segera diperbaiki
Tugu Adipura Kota Pekanbaru Akan Segera diperbaiki
https://1.bp.blogspot.com/-k7WEQIx6h8U/Wvk2zFcV2rI/AAAAAAAABBE/vzENbcxFdJA_sF4jtEEpjrnNNwv4SRlqwCLcBGAs/s320/91adipura.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-k7WEQIx6h8U/Wvk2zFcV2rI/AAAAAAAABBE/vzENbcxFdJA_sF4jtEEpjrnNNwv4SRlqwCLcBGAs/s72-c/91adipura.jpg
REDAKSIRIAU.COM
https://www.redaksiriau.com/2018/05/tugu-adipura-kota-pekanbaru-akan-segera.html
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/2018/05/tugu-adipura-kota-pekanbaru-akan-segera.html
true
8391046594614306514
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy