Safari Ibadah, Kapolres Siak Ajak Masyarakat Ciptakan Situasi Kondusif, Tolak Anarkisme Dan Peduli Kesehatan


 

Siak,(Redaksiriau.com) - Kapolres Siak AKBP Doddy F Sanjaya SH SIK MIK, mengajak segenap masyarakat di Kabupaten Siak untuk menjaga kekondusifan, tolak kekerasan serta anarkisme dan peduli kesehatan.

Demikian hal itu disampaikan Kapolres Siak saat melaksanakan Safari Ibadah Sholat Subuh di Mushola Istiqomah, Kampung Dayun, Kecamatan Dayun, Kabupaten Siak, Minggu (18/10/2020).

"Kita melaksanakan Sholat Subuh berjamaah ke masjid-masjid di wilayah kita, sambil memberikan imbauan untuk sama sama menciptakan situasi yang aman kondusif, menolak semua tindakan yang anarkisme serta peduli pada kesehatan," kata Kapolres Siak.

Lebih lanjut Kapolres Siak menyampaikan, bahwa kegiatan itu juga dilakukan secara massif di jajaran Polsek di wilayah hukum Polres Siak.

"Kegiatan ini kita akan lakukan secara massif, baik Polres maupun Polsek jajaran agar hasilnya maksimal. Kita juga mengimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Siak untuk tidak mudah terprovokasi oleh berita berita yang tidak jelas sumber dan kebenarannya ( berita HOAX ). Mari bersama-sama kita ciptakan situasi yang aman dan kondusif, tolak aksi anarkis serta peduli kesehatan dengan terus menerapkan 4 M, Memakai masker, Mencuci tangan dengan sabun, Menjaga jarak, dan Menghindari kerumunan," tandas AKBP Doddy.

Tampak hadir bersama Kapolres pejabat utama Polres Siak. Seusai Sholat Subuh berjamaah dan berikan imbauan, Kapolres Siak menyerahkan bantuan berupa Al-Qur'an kepada pengurus Masjid.**(Simon)

COMMENTS





Name

ADVERTORIAL,5,ARTIKEL,8,BATAM,36,BENGKALIS,224,BENGKULU,1,BISNIS,1,BOGOR,1,COVID 19,15,DUMAI,6,DUNIA ISLAM,4,DURI,2,EKONOMI,8,FOTO,3,huk,1,HUKUM,106,INDRAGIRI HILIR,8,INDRAGIRI HULU,3,INTERNASIONAL,8,JAMBI,3,KALIMANTAN BARAT,1,kam,1,KAMPAR,1077,Kandi,1,KANDIS,632,KESEHATAN,7,KKN Mahasiswa,9,KOTA PEKANBARU,58,KREASIMU,6,KUANTAN SINGINGI,9,LINTAS DAERAH,1,Minas,1,MUARA JAMBI,111,NASIONAL,224,NTT,3,OLAHRAGA,30,OPINI,3,PEKANBARU,167,PELALAWAN,9,PENDIDIKAN,32,PERAWANG,2,POLITIK,17,Potret Daerah,3,RIAU,291,ROKAN HILIR,34,ROKAN HULU,55,SERDANG BEDAGAI,191,SIAK,351,SUMATERA BARAT,16,SUMATERA UTARA,13,Sungai Mandau,1,SURABAYA,1,Tualang,1,WISATA,3,
ltr
item
REDAKSIRIAU.COM: Safari Ibadah, Kapolres Siak Ajak Masyarakat Ciptakan Situasi Kondusif, Tolak Anarkisme Dan Peduli Kesehatan
Safari Ibadah, Kapolres Siak Ajak Masyarakat Ciptakan Situasi Kondusif, Tolak Anarkisme Dan Peduli Kesehatan
https://1.bp.blogspot.com/-PmZ504ndlTU/X4u174rKEbI/AAAAAAAAFUg/wzVdEMHf_0E7NdOmB-y38z07mnt2HeULQCNcBGAsYHQ/s320/20201018_102532.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-PmZ504ndlTU/X4u174rKEbI/AAAAAAAAFUg/wzVdEMHf_0E7NdOmB-y38z07mnt2HeULQCNcBGAsYHQ/s72-c/20201018_102532.jpg
REDAKSIRIAU.COM
https://www.redaksiriau.com/2020/10/safari-ibadah-kapolres-siak-ajak.html
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/2020/10/safari-ibadah-kapolres-siak-ajak.html
true
8391046594614306514
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy