Bupati Kampar Catur : Kampar Siap Jaga Keamanan Pileg dan Pilpres 2019.


Kampar, (Redaksiriaumcom) - Dalam Pelaksanaan Pemilihan Anggota Legislatif serta Presiden dan Wakil Presiden tahun 2019 Daerah Kabupaten Kampar nantinya insyaallah berjalan aman dan nyaman.

Hal tersebut ditegaskan Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto,SH saat menghadiri Rapat Koordinasi Nasional Bidang Kewaspadaan Nasional dalam rangka pemantapan penyelenggaraan pemilu serentak tahun 2019 Wilayah Barat yang dipusatkan di Gedung Golden View Hotel Batam,Kamis (28/2/19).

Lebih lanjut Catur menyampaikan bahwa sesuai dengan tema rakornas "Pilihan boleh beda persatuan kesatuan bangsa harus kita jaga". Maka kita berharap setiap pemilihan kepala daerah bahkan pemilihan presiden bisa terus berjalan dengan aman sebagaimana sebelumnya.

Dalam hal ini sebelumnya dengan jumlah DPT lebih kurang 457 ribu dalam pemilihan Gubernur, Bupati, Calon Legislatif, pengalaman inilah yang akan membuat saya menjamin Pileg dan Pilpres di Kampar berjalan dengan aman. " Terang Catur".

Selanjutnya untuk mencapai itu semua, jelas kerjasama pihak keamanan dari TNI, Polri, Tokoh masyarakat, ormas serta masyarakat sendiri dengan tidak menimbulkan keributan atas adu domba.

Hal senada juga disampaikan Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo,SH, bahwa agar pemilu ini berjalan dengan aman maka diharapkan kepada semua pihak untuk menjauhkan virus - virus demokrasi seperti penyebar berita hoak, politik uang, adu domba serta politisasi suku.

Sementara itu Menteri Koordinator Bidang Polhukam RI Jendral TNI (Purn) Dr H Wiranto, SH yang membuka secara resmi Rakor menyampaikan bahwa pembangunan pemilu ini bagus dilaksanakan.

Sebab pada pelaksanaan pemilu inilah masyarakat diberi kesempatan dalam waktu lima kali satu tahun rakyat  langsung memilih pemimpin, baik pemimpinan daerah maupun pemimpin Negara Indonesia tercinta ini.

Dengan dipilih langsung oleh masyarakat, maka pemimpin inilah nantinya yang akan bertanggung jawab kepada rakyat. Untuk itu pemimpin yang dipilih adalah orang-orang yang sudah bisa dipercaya.

Selain Bupati Kampar pada Rakor tersebut juga dihadiri oleh Para Gubernur, Kapolda, Danrem, Bupati/Walikota, Dandim, Kapolres serta Kejaksaan yang ada di seluruh Wilayah Barat Indonesia.

Sumber : Diskominfo Kampar.

COMMENTS





Name

ADVERTORIAL,5,ARTIKEL,9,BATAM,36,BENGKALIS,224,BENGKULU,1,BISNIS,1,BOGOR,1,COVID 19,15,DUMAI,6,DUNIA ISLAM,4,DURI,2,EKONOMI,8,FOTO,3,huk,1,HUKUM,107,INDRAGIRI HILIR,8,INDRAGIRI HULU,3,INTERNASIONAL,8,JAMBI,3,KALIMANTAN BARAT,1,kam,1,KAMPAR,1085,Kandi,1,KANDIS,798,KESEHATAN,7,KKN Mahasiswa,9,KOTA PEKANBARU,58,KREASIMU,6,KUANTAN SINGINGI,9,LINTAS DAERAH,1,Medan,1,Minas,1,MUARA JAMBI,111,NASIONAL,224,NTT,3,OLAHRAGA,30,OPINI,3,PEKANBARU,167,PELALAWAN,9,PENDIDIKAN,32,PERAWANG,2,POLITIK,17,Potret Daerah,3,RIAU,294,Rohil,1,ROKAN HILIR,43,ROKAN HULU,78,SERDANG BEDAGAI,191,SIAK,512,SUMATERA BARAT,16,SUMATERA UTARA,13,Sumut,1,Sungai Mandau,1,SURABAYA,1,Tualang,1,WISATA,3,
ltr
item
REDAKSIRIAU.COM: Bupati Kampar Catur : Kampar Siap Jaga Keamanan Pileg dan Pilpres 2019.
Bupati Kampar Catur : Kampar Siap Jaga Keamanan Pileg dan Pilpres 2019.
https://3.bp.blogspot.com/-Pa81mz-OMfo/XHeFbMG0YjI/AAAAAAAABUA/tWqTb025Zmot2iVnXQh9KamZVDlS7opEACLcBGAs/s320/IMG-20190228-WA0006.jpg
https://3.bp.blogspot.com/-Pa81mz-OMfo/XHeFbMG0YjI/AAAAAAAABUA/tWqTb025Zmot2iVnXQh9KamZVDlS7opEACLcBGAs/s72-c/IMG-20190228-WA0006.jpg
REDAKSIRIAU.COM
https://www.redaksiriau.com/2019/02/bupati-kampar-catur-kampar-siap-jaga.html
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/2019/02/bupati-kampar-catur-kampar-siap-jaga.html
true
8391046594614306514
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy