BANTUAN DANA UNTUK FAZRUL AZIQ TERUS MENGALIR


Bengkalis,(Redaksiriau.com) Semakin Hari Semakin Banyak Yang Membantu Tim Reaksi Cepat Perlindungan Anak Kabupaten Bengkalis,IKA-UIR Dan Juga Forum Anak Gang Hasanah Dalam Aksi Penggalangan Dana Buat Fazrul Aziq.

 Hati siapa yang tak Sedih dan Iba ketika melihat sosok seorang Anak yang Baru Ber Usia 7 Tahun Terbaring Lemah Akibat Menderita Penyakit Tumor

Diusianya yang masih muda dirinya harus menderita penyakit ini sehingga seluruh aktifitasnya tidak bisa dia jalankan padahal anak sekecil itu harusnya bisa menikmati indahnya masa - masa bermain dan ber Sendau - gurau bersama teman - teman nya.

Namun hal ini tidak dapat dirasakan oleh Fazrul Aziq yang harus terbaring lemas akibat penyakit Tumor yang diderita nya.

Fazrul Aziq adalah seorang anak yang terlahir di keluarga yang kurang Mampu sehingga saat pertama dia mengeluhkan sakit yang ada di perutnya orang tuanya hanya bisa membawa dia berobat ke bidan karena minimnya faktor ekonomi.

Hal itulah yang membuat penyakit Tumor yang di deritanya makin hari makin bertambah parah dan mengharuskan dirinyalah terbaring di rumah sakit dengan kondisi perutnya yang membesar akibat penyakit yang di dideritanya sementara itu Orang Tuanya harus berfikir dari mana mengumpulkan dana untuk biaya pengobatan anaknya sedangkan untuk biaya kehidupannya sehari - hari sangatlah sulit.

Hal inilah yang membuat Rika Ketua Tim Reaksi Cepat Perlindungan Anak Kabupaten Bengkalis dan juga Lutfi Arifiandy S.H Ketua IKA-UIR berserta Ikatan Keluarga Alumni SMPN 3 Angkatan 09, G30R, Punk duri bersama Forum Anak Gang Hasanah melakukan Aksi Solidaritas Turun Ke Jalan untuk meelakukan Penggalangan Dana Buat meringankan biaya pengobatan Fazrul Aziq.

Melihat Kondisi yang diderita oleh Fazrul Aziq anak dari pasangan Yuhendri Koni dan Yanti yang menderita penyakit Tumor yang sekarang ini masih dirawat di RSUD Arifin Ahmad Pekanbaru ternyata mampu menggerakkan hati banyak kalangan khususnya dari masyarakat Kecamatan Mandau yang terbukti dari Aksi Solidaritas yang terlaksana diikuti oleh berbagai macam elemen masyarakat.

Tim Reaksi Cepat Kabupaten Bengkalis yang dibantu oleh Ikatan Keluarga Alumni Universitas Islam Riau ( IKA-UIR ), Ikatan Keluarga Alumni SMPN 3 Angkatan 09, G30R, Punk duri serta turut andil Forum Anak Gang Hasanah melakukan pengalangan dana pada ( 25/04/2018 ) untuk membantu meringankan biaya pengobatan Fazrul Aziq.

Novrio Zulvi dari koordinator Ikatan Alumni SMPN 3 angkatan 09 menyampaikan bahwasanya "Jika semua orang peduli maka tak akan ada yang sengsara,jika semua orang prihatin maka tak akan ada yang kesusahan, dari situ kita sebagai kaula muda merasa terpanggil untuk berupaya membantu mengurangi beban sesama dan harapan saya kedepannya tidak ada lagi aziq-aziq lainya," Ucapnya.

Dalam aksi untuk mengalang dana  ini semua berkordinasi dengan sangat baik terbukti dengan hasil yang di dapat hari ini total sebanyak Rp.5.133.000 ( Lima Juta Seratus Tiga Puluh Tiga Ribu Rupiah ) dengan metode Berjalan Ke Toko - toko yang ada di Seputaran Pasar Sudirman Kecamatan Mandau Sekitar Pukul 10 : 00 Wib s/d 14:00 Kemudian dilanjutkan ke Posko sementara yang berada di Jalan sudirman duri di depan pasar mandau sekitar Pukul 14: 10 Wib - 18 : 00 Wib.

Sekitar Pukul 18 : 00 Wib mereka pun membubarkan diri dan akan memulai aksinya besok pagi ada Pukul 10 : 00 Wib


Rika dari Tim Reaksi Cepat Kabupaten Bengkalis mengharapkan semoga besok bisa lebih banyak lagi terkumpul dana dan ada Hamba Allah yang mau memberikan bantuan Dana untuk meringankan biaya pengobatan Fazrul Aziq

Selanjutnya ketika di konfirmasi dari ketua aksi yaitu Lutfi Arifiandy S.H sangat setuju dengan ucapan dari Novrio Zulvi yang mengatakan jika semua orang peduli maka tak akan ada yang sengsara,jika semua orang prihatin maka tak akan ada yang kesusahan, dari situ kita sebagai kaula muda merasa terpanggil untuk ambil andil mengurangi beban sesama dan harapan saya kedepannya tidak ada lagi "The Next Fazrul Aziq"yang terkendala penanganannya dari pihak Rumah Sakit hanya karena faktor biaya.

Dirinya juga menegaskan bahwasanya "Kita sangat mengharapkan ada lebih banyak lagi tangan-tangan yang memberi dan membantu dalam aksi solidaritas seperti ini,"Tutupnya.**

COMMENTS





Name

ADVERTORIAL,5,ARTIKEL,9,BATAM,36,BENGKALIS,224,BENGKULU,1,BISNIS,1,BOGOR,1,COVID 19,15,DUMAI,6,DUNIA ISLAM,4,DURI,2,EKONOMI,8,FOTO,3,huk,1,HUKUM,107,INDRAGIRI HILIR,8,INDRAGIRI HULU,3,INTERNASIONAL,8,JAMBI,3,KALIMANTAN BARAT,1,kam,1,KAMPAR,1083,Kandi,1,KANDIS,770,KESEHATAN,7,KKN Mahasiswa,9,KOTA PEKANBARU,58,KREASIMU,6,KUANTAN SINGINGI,9,LINTAS DAERAH,1,Minas,1,MUARA JAMBI,111,NASIONAL,224,NTT,3,OLAHRAGA,30,OPINI,3,PEKANBARU,167,PELALAWAN,9,PENDIDIKAN,32,PERAWANG,2,POLITIK,17,Potret Daerah,3,RIAU,292,Rohil,1,ROKAN HILIR,40,ROKAN HULU,76,SERDANG BEDAGAI,191,SIAK,486,SUMATERA BARAT,16,SUMATERA UTARA,13,Sungai Mandau,1,SURABAYA,1,Tualang,1,WISATA,3,
ltr
item
REDAKSIRIAU.COM: BANTUAN DANA UNTUK FAZRUL AZIQ TERUS MENGALIR
BANTUAN DANA UNTUK FAZRUL AZIQ TERUS MENGALIR
https://4.bp.blogspot.com/-dh3CjmlTcL8/WuH8Dotid5I/AAAAAAAAAeM/0t-bagP47d09pJcMqE7UFhCNW11qc5b_wCLcBGAs/s400/WhatsApp%2BImage%2B2018-04-26%2Bat%2B17.19.14.jpeg
https://4.bp.blogspot.com/-dh3CjmlTcL8/WuH8Dotid5I/AAAAAAAAAeM/0t-bagP47d09pJcMqE7UFhCNW11qc5b_wCLcBGAs/s72-c/WhatsApp%2BImage%2B2018-04-26%2Bat%2B17.19.14.jpeg
REDAKSIRIAU.COM
https://www.redaksiriau.com/2018/04/bantuan-dana-untuk-fazrul-aziq-terus.html
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/
https://www.redaksiriau.com/2018/04/bantuan-dana-untuk-fazrul-aziq-terus.html
true
8391046594614306514
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy